Manfaat Telur Setengah Matang

Selamat datang di Hidup RagaKu, Telur memang memiliki banyak sekali manfaat yang dapat kita ambil. Namun memakan telur yang mentah, setengah matang, dan matang akan memiliki manfaat yang berbeda-beda pula.


Manfaat Telur Setengah Matang

Kali ini HidupRagaKu akan membahas manfaat makan telur setengah matang untuk tubuh anda. Banyak sekali orang-orang makan telur setengah matang tapi tidak mengerti apa manfaatnya. Sehingga bisa saja anda makan telur setengah matang untuk mendapatkan manfaatnya.

  1. Membantu Pembentukan Otot
    Telur setengah matang dikenal oleh binaragawan untuk menambah protein yang cukup untuk tubuh mereka. Sehingga dapat membantu pebentukan otot pada tubuh anda.
  2. Menurunkan Berat Badan
    Mengapa dapat menurunkan berat badan karena didalam telur setengah matang kaya akan asam amino yang dapat diubah oleh tubuh menjadi energi. Asam amino juga dapat menahan kenyang lebih lama dari biasanya.
  3. Menguatkan Daya ingat
    Choline yang dapat meningkatkan kapasitas memori di otak anda. Choline ini terdapat dalam telur setengah matang. Banyak-banyaklah makan telur setengah matang untuk menambah daya ingat anda.
  4. Menyehatkan Mata
    Dalam telur setengah matang ini memiliki vitamin A yang sangat berguna untuk mata anda. Jika anda memakan telur setengah matang, vitamin A yang terdapat akan lebih banyak dari pada telur matang.
  5. Mencegah Anemia
    telur setengah matang ini dapat menambah darah anda karena terdapat vitamin B12 yang dapat mencegah anemia. Karena kekurangan vitamin B12 menyebabkan anemia.
  6. Mencegah Penuaan
    Telur setengah matang dapat mencegah penuaan karena terdapat carotenoid, lutein, dan zeaxanthin yang bisa manahan organ tubuh dari penuaan.

6 Manfaat Makan Telur Setengah Matang ini jangan sampai anda lupa manfaatnya. Anda bisa mengguakannya untuk keperluan tubuh anda.

0 Response to "Manfaat Telur Setengah Matang"

Post a Comment